Tuesday, 28 October 2014

Ini dia Pesta Kembang Api Terbesar se-Jagat

icon18_edit_allbkg



komentar | baca - tulis komentar

Sebuah pesta kembang api yang digelar di Jepang bisa jadi merupakan yang terbesar di dunia. Seperti apa?

2148534


Gizmodo melansir, sebuah pesta kembang api yang digelar Konosu City, Saitama, Jepang, pada 11 Oktober 2014, tercatat sebagai salah satu yang paling megah dan besar.

Melihat dari ledakan, cahaya yang dihasilkan dan suaranya, bisa jadi kalau ini bukan seperti kembang api, melainkan layaknya bom sungguhan.

Sumber: || Ow... Unik !


KOTAK KOMENTAR

ARTIKEL TERKAIT

INFormasi... Gak Basii...

4467901

Mobile | Lintas.me
sansanichsan71@gmail.com
Back to Top
pixel