Usai Joko Widodo terpilih sebagai Presiden RI di Pilpres 2014 lalu, PM Australia Tony Abbott langsung memberikan ucapan selamat sekaligus mengundangnya untuk makan malam di Australia. Dan di sela-sela pertemuan G20 bersama pemimpin dunia lainnya, Tony pun merealisasikan undangannya tersebut. Di meja putih yang lebarnya sekitar 2 meter, mereka berbincang sembari menunggu makan malam untuk dihidangkan.(Baca Juga) : Bapak Ini Adalah Pelukis Asli dan Pertama Kaleng Biskuit Khong Guan dan Wafer
Dari video yang dilansir The Guardian, Jokowi ditemani beberapa staf dan menterinya mengambil posisi di bagian kiri, sedangkan Tony di sebelah kanan. Mereka duduk berhadapan. Jokowi dan menterinya mengenakan pakaian batik sedangkan Tony dan stafnya mengenakan jas formal berdasi biru. Mereka hanya terpisahkan oleh buket bunga berwarna kuning di tengah meja dan deretan gelas serta sendok dan garpu.(Baca Juga) : Ini dia Hebatnya Mobil Limousine Presiden Amerika
Sembari berbincang, Jokowi sesekali menggoyangkan kursinya sedangkan Tony tampak tegak menatapnya. Sekilas tak ada yang aneh dalam perbincangan maupun gerak-gerik tubuh mereka. Namun ada yang cukup menarik perhatian di acara makan malam mereka yang diunggah dalam video berdurasi 2 menitan ini. Jokowi dan menterinya duduk di sebelah kiri yang sebenarnya sejajar dengan bendera Australia. Sedangkan Tony Abbot juga duduk sejajar dengan bendera Indonesia.
Tidak tahu apakah ini memang disengaja atau tidak. Tapi di dalam pertemuan G20 lainnya, selain acara makan malam ini, seorang kepala negara biasanya duduk sejajar dengan bendera negaranya sendiri.(Baca Juga) : Organisme Paling Tua di Dunia ini Berusia 507 Tahun
KOTAK KOMENTAR
|
ARTIKEL TERKAIT
Tokoh
- Islam di Tangan Erdogan
- Hadang Kudeta, Kakek Tua dari Angkatan Bersenjata Ottoman Ini Turun Gunung
- Tokoh Dunia Yang Melajang Hingga Ajal
- Fakta Kesultanan Banten, Kerajaan Nusantara yang Disegani Dunia Namun Berakhir Miris
- Ulama Terkenal Saudi Syeikh Aidh al Qarni Ditembak di Filipina Usai Ceramah
- Ternyata Ini Rahasia Kekuatan Hafalan Dr Zakir Naik Yang Fenomenal
- MERINDING!!! SUNNAH NABI ITU EMANG SUPER AJAIB
- Pengacara Daeng Aziz Pertanyakan Peran Wapres Jusuf Kalla di Kalijodo
- 'Kenapa Anda Suka Sekali Menghina Agama lain?'
- Begini Cara Imam Abu Hanifah Bikin Orang-Orang Atheis Bungkam Tak Berkutik
- Saya tidak mengerti, mengapa Tuhan mengirim Ahok, bukan muslim pribumi untuk memimpin Jakarta?
Top Artikel
- 6 Merek Asli Indonesia yang Mendunia Dikira Merek Luar Negeri
- Wajib Baca Buat Anak Muda Zaman Sekarang, Sebelum Terlambat...
- Ngeri Abis...ini nih yang Bakal Menimpa Manusia Bila Bumi Tidak Bulat
- 13 Cara Atasi Sakit Kepala Tanpa Harus Menenggak Obat
- Inilah Mahluk dengan Gigitan Terkuat Sepanjang Sejarah
- KREATIF... ketika HADIAH NATAL berupa IPAD yang tidak di sangka sangka .. cekidott...
- Penampakan KUNANG-KUNANG Saat Terkena Jepretan Photograper
- [FOTO] KREATIF...Coretan Kertas ini JADI KARYA SENI yang KEREN ABIS
- Lah Kok Kecopetan Malah keenakan??? Simak Sob, Hahaha!!
- Plis JANGAN BERCANDA Di Tempat Ini Ya Sob!!
- Tragis! Pria Ini Tewas Setelah Ngegame 40 Jam
Fotografi
- Foto Hasil Photoshop, Dari yang Paling Keren Sampai yang Paling Gagal
- Rekor Tongsis Terpanjang Pecah, Beginilah Foto yang Dihasilkan!
- Lucu Atau Keren, Bila Melihat Artis-artis Botak ini Miliki Rambut?
- Foto Romantis Ini Punya Akhir Yang Menyedihkan
- FOTO - FOTO PENYELAMATAN 36 Hari sang BAYI BURUNG ... kereeennn !!!
- Lagi Hangat, Unggah Foto Selfie Sambil Menangis di Media Sosial
- Di Balik Layar Foto-foto Keren Instagram, Bikin Kamu Melongo!
- ‘Alay’ Merambah Luar Negeri, Segininya Ribuan Orang Rela Antri Demi Batu Ini
- Photoshop Gagal Paling Banyak Dibicarakan Sepanjang 2015
- Berdoalah Anda tak Sampai Menyaksikan Pemandangan Seperti Ini Saat Terbang
- Foto Terbaik National Geographic 2015