Monday, 24 November 2014

Ini dia Pernikahan Paling Menguras Air Mata...Bener-Bener Bikin Sedih Banget

icon18_edit_allbkg



komentar | baca - tulis komentar

Seorang pria di Shandong, Tiongkok menikah dengan kekasihnya yang menderita kanker stadium 4. Mereka menggelar pesta pernikahan pada Senin kemarin di sebuah rumah sakit di mana kekasihnya itu selama ini dirawat.

664xauto-pernikahan-paling-menguras-air-mata-1411211


Setelah mendaftarkan pernikahnnya pada 5 November lalu, Yu Haining, 24 tahun, menggelar pesta di rumah sakit di mana kekasihnya, Fan Luixiang, 25 tahun, dirawat.

Tak ayal, pesta tersebut mengundang tangis dan doa dari para pengunjung lainnya.

Yu dan Fan adalah sepasang kekasih dari Shandong dan Henan. Keduanya sudah berpacaran selama lima tahun.

Setelah mengetahui Fan didiagnosis menderita kanker ganas pada Juni lalu, Yu memutuskan berhenti bekerja sehingga dia bisa selalu bersama Fan.

Fan menderita kanker yang sudah dalam stadium 4. Dokter memperkirakan Fan hanya bertahan seminggu atau paling lama 1 bulan.

Namun, kepada wartawan, ayah Yu mengatakan bahwa ia dan istrinya tidak pernah menyetujui pernikahan putranya itu.

(Sumber: shanghaiist.com)


pernikahan-gadis-penderita-1

pernikahan-gadis-penderita-kanker



Sumber : Owunik . blogspot . com - yang unik, emang asyik :)


KOTAK KOMENTAR

ARTIKEL TERKAIT

INFormasi... Gak Basii...

4467901

Mobile | Lintas.me
sansanichsan71@gmail.com
Back to Top
pixel