Rodrigo Alves terobsesi untuk menjadikan dirinya sebagai boneka pasangan Barbie, Ken, di dunia nyata. Sejauh ini Rodrigo pun telah 12 kali menjalani op*rasi plastik. Operasi yang menghabiskan biaya hingga Rp 2 miliar itu di antaranya untuk mengubah bentuk hidungnya, rahang dan s*dot lemak.
Belasan prosedur kecantikan itu ternyata belum membuatnya puas. Kini ada satu tindakan yang dilakukannya demi membuat dirinya semakin mirip Ken. Perawatan yang baru saja dicoba Rodrigo adalah terapi stem c*ll di rambut. Dengan terapi ini, masalah kebotakan yang dialaminya bisa teratasi sehingga rambutnya tetap tebal seperti Ken.
Dalam wawancara kepada SWNS, pria 30 tahun itu mengatakan dia adalah orang pertama di Inggris yang menjalani terapi stem c*ll di rambut ini. Terapi dilakukan oleh dokter dengan melakukan injeksi di kepalanya. Terapi tersebut hanya memakan waktu empat jam dan sekarang setelah dua bulan berlalu hasilnya sudah dia rasakan.
"Aku mulai melihat hasilnya setelah dua bulan. Ada banyak rambut baru yang terlihat tumbuh, sangat luar biasa," kata Rodrigo.
Terapi ini dilakukan Rodrigo di Miami. Prosedur kecantikan ini dimulai dengan s*dot lemak di daerah punggung untuk mengambil ekstrak sel lemak. Dokter kemudian mengambil 500 ml d*rahnya. D*rah dan sel lemak itu kemudian disatukan dengan mesin khusus. Setelahnya barulah disuntikkan ke kepalanya.
Kecanduan Rodrigo terhadap op*rasi plastik ini sebelumnya terungkap dalam tayangan talkshow This Morning yang dipandu Holly Willoughby dan Phillip Schofield pada Mei 2014. Video talkshow yang bisa dilihat di situs This Morning itu menampilkan pria kelahiran Brazil itu sebagai bintang tamu.
"Besar di Brazil, aku tidak menyukai penampilanku. Aku orang yang senang tersenyum, tapi saat tersenyum hidungku akan mendominasi seluruh wajahku," ujarnya.
Op*rasi hidung pun dilakukan Rodrigo pada 10 tahun lalu. Dan setelah op*rasi tersebut, dia terus saja tidak merasa puas. "Aku tidak senang dengan hasilnya, jadi aku kembali mengulanginya. Dan aku masih merasa tidak senang dengan hasilnya," katanya.
Rodrigo mengaku keinginannya menjalani op*rasi plastik bukan karena dia mengagumi satu sosok selebriti. Dia justru suka dengan penampilan kekasih boneka Barbie, Ken, yang menurutnya seperti itulah bentuk tubuh ideal pria.
KOTAK KOMENTAR
|
ARTIKEL TERKAIT
Sosial
- Tampak nyata, awan besar ini ternyata dibuat dari ribuan lampu
- Diancam 5 Tahun Bui, Karena Ubah Pancasila Jadi Pancagila di Facebook
- Tanpa Pasangan Orang Ini Menikah Dengan Dirinya Sendiri
- Inilah Derita Para Penonton Bayaran Yang Perlu Kamu Tau
- Fakta Edi Tansil, Koruptor Indonesia Paling Gila yang Berhasil Lolos
- Foto Miris Perjalanan Melawan Maut Pergi Ke Sekolah
- Diuji Mertua Dengan Beberapa Pertanyaan, Seorang Istri Diceraikan Karena Salah Berikan Jawaban
- Kebudayaan Paling Kuno ini Masih Bertahan Sampai Sekarang
- Inilah Dua Bentuk Munafik di Dunia
- Tingkah Istri Presiden yang Bikin Suaminya Malu Setengah Mati
- Manny Pacquiao : LGBT Lebih Buruk Dari Binatang
Fashion
- Hukum Memakai Topi Bagi Seorang Muslim
- Suntik Bagian Tubuh Dengan Bahan Tidak Lazim
- Foto ini Bukti Kehebatan Photoshop Bisa Ubah Cowok Jadi Cewek Cantik
- Heboh Mukena Risty Tagor
- Barang-Barang Itu Didiskon Bukan Tanpa Sebab Loh, Nih 8 Alasannya!
- Unik, Sepatu Ini Bisa Berganti Warna dan Motif Sesuai dengan Gambar di Ponsel Anda
- Foto Ini Buktikan Kekuatan Make Up Bisa Samarkan Jerawat Membandel
- Ini dia Tren Fesyen Baru...Mempercantik Kuku dengan Cincin
- Ketidaksempurnaan Membuat 5 Wanita Ini Kecanduan Oplas
- Edan!! Mahasiswi Buat Gaun Pengantin dari Kantong Plastik Bekas ++Foto
- Di Kota Ini Berpakaian Seksi Selama Ramadan Didenda Rp 7 Juta
Unik
- Band Indonesia yang punya nama unik, kamu pernah dengar lagunya?
- Berhenti Kerja, Pria Ini Traveling Untuk Berburu Pokemon
- Gila! Manusia Ini Menggugat Tuhan Ke Pengadilan
- Mengejutkan Wanita Melahirkan Tanpa Hamil
- Tanpa Pasangan Orang Ini Menikah Dengan Dirinya Sendiri
- Ada Ada Saja Jasa Sewa Paling Aneh Di Dunia
- Di Kebun Binatang Ini, Hewan Dibiarkan Mati Kelaparan Hingga Menjadi Mumi
- Heboh, Bocah Ini Menjadi Bukti Reinkarnasi Itu Ada
- Pria Tua Ini Telepon 911 untuk Minta Makan, Akhirnya Mengejutkan
- Rahasia Terbesar Umat Manusia ini Lenyap Karena Kematian Mereka
- Nenek Super Cantik yang Keseksiannya Bikin Pria Muda Gemetar