Jika
kecelakaan supercar kerap kali terjadi di jalan raya karena aksi ngebut
si pengemudi yang kurang ahli, namun kali ini berbeda. Supercar
terbakar tepat di sebuah tempat parkir di rumah sakit.
Dilansir
Carbuzz, kejadian mengenaskan tersebut dialami
Ferrari F430 tepatnya di lahan bawah tanah St. Mary Center, Middletown,
Pennsylvania, Amerika Serikat.
Kabarnya, mobil berlambang kuda jingkrak itu merupakan milik seorang dokter ahli bedah yang memang bekerja di tempat tersebut.
Tidak
diketahui dari mana asal api. Akan tetapi akibat kejadian tersebut,
supercar buatan Italia itu hangus dan menyisakan beberapa bagian saja
yang utuh, tepat di bagian depan.
Selain
melahap Ferrari, dua mobil yang tepat berada di sampingnya juga ikut
hangus oleh si jago merah. Tidak ada korban luka maupun jiwa dalam
insiden itu.
Sebagai
pengingat, supercar yang pertama kali diperkenalkan ke publik di Paris
Motor Show 2004 ini, diproduksi antara 2004-2009 sebagai penerus Ferrari
360.
Ferrari
F430 didukung dengan mesin V8 4.3-liter yang mampu menghasilkan tenaga
483 hp dengan torsi maksimum 465 Nm. Untuk berakselerasi dari 0-100
km/jam dibutuhkan waktu hanya 3,9 detik. Adapun kecepatan puncak
mencapai 319 km/jam. (one)
KOTAK KOMENTAR
|
ARTIKEL TERKAIT
Otomotif
- Audi Kembangkan Mobil yang Mampu Berubah Warna dan Memperbaiki Diri Sendiri
- Rio Haryanto Jajal Mobil MRT05
- 13 Modifikasi moge yang malah aneh, lucu dan di luar dugaan!
- Maya Ismianti, Suka Motor yang Besar
- Race Direction Dinilai Telat Menyadari Sikap Janggal Marquez
- Guys, Masuk Mobil Jangan Langsung Nyalain AC ya, Walaupun Mobilmu Sepanas Oven
- Aksi Nyeleneh Sepanjang Sejarah MotoGP
- Ini dia Moge Kustom Paling Mahal se-Jagat
- ASTAGA!!! INI TRAGEDI "THE DOCTOR" VALENTINO ROSSI VS MARC MARQUEZ VERSI PEBALAP INDONESIA
- Rossi Kesal Ada Pertemuan Rahasia Marquez-Lorenzo di Andora
- 10 Kebiasaan Bodoh Sopir Indonesia
Serba Serbi
- Tes Cari Jodoh: Mencari Pasangan Berdasarkan Tanggal Kelahiran
- Pisahkan Si Kaya dan Miskin, Tembok di Peru Ini Tuai Kontroversi
- Nabi Palsu Dari Sulawesi Sukses Ditertawakan Netizen
- Berdoalah Anda tak Sampai Menyaksikan Pemandangan Seperti Ini Saat Terbang
- Wow, Pasangan Transgender Ini Hamil dan Segera Punya Anak
- Fakta Unik yang Hanya Ada di Jepang
- Foto Kekonyolan Pak Polisi Dari Berbagai Belahan Dunia
- Inilah Perbedaan Cara Tertawa Dalam Dalam Berbagai Bahasa Dan Negara
- Miris… Pakai Sandal Jepit Mau Beli Mobil Kontan, Joe Patrick Asal Karawang Malah Dicegat Satpam
- Pasangan Aneh di Dunia, Malah si ‘Pria’ Yang Hamil
- Kala Warteg Pinggir Jalan Jadi Hidangan Pejabat Istana
Unik
- Band Indonesia yang punya nama unik, kamu pernah dengar lagunya?
- Berhenti Kerja, Pria Ini Traveling Untuk Berburu Pokemon
- Gila! Manusia Ini Menggugat Tuhan Ke Pengadilan
- Mengejutkan Wanita Melahirkan Tanpa Hamil
- Tanpa Pasangan Orang Ini Menikah Dengan Dirinya Sendiri
- Ada Ada Saja Jasa Sewa Paling Aneh Di Dunia
- Di Kebun Binatang Ini, Hewan Dibiarkan Mati Kelaparan Hingga Menjadi Mumi
- Heboh, Bocah Ini Menjadi Bukti Reinkarnasi Itu Ada
- Pria Tua Ini Telepon 911 untuk Minta Makan, Akhirnya Mengejutkan
- Rahasia Terbesar Umat Manusia ini Lenyap Karena Kematian Mereka
- Nenek Super Cantik yang Keseksiannya Bikin Pria Muda Gemetar