
Banyak cara dilakukan orang untuk menghabiskan waktu bersama pasangannya.
Tapi bagi pasangan penantang maut bernama Leonardo Edson Pereira (23) dan kekasihnya Vistoria Medeiros Nader (18) ini, mereka memiliki cara ekstrim untuk merayakan jalinan kisah cintanya.
Keduanya, mendaki puncak tertinggi di Pedra de Gavea, Tijuca, Rio de Janeiro, Brazil kemudian melakukan berbagai pose yang sangat berbahaya.

Foto : Leonardo Pereira via Daily Mail
Satu diantaranya, bergelantungan pada sebongkah batu di ketinggian 2.769 kaki. Hebatnya, saat aksi itu dilakukan keduanya tampak tak melengkapi diri dengan perlatan keselamatan pendakian ! Otomatis, mereka hanya mengandalkan kekuatan lengannya berpegangan satu sama lain, atau untuk berpegangan pada batu.

Foto : Leonardo Pereira via Daily Mail
"Aku begitu menikmati ini. Bagi orang lain mungkin ini gila dan
sangat berbahaya, tapi bagi kami ini justru membuat kami lebih hidup," Ini bukanlah kali pertama ia melakukan aksi ekstrim di puncak tersebut.

Foto : Leonardo Pereira via Daily Mail
Awalnya ia hanya berani duduk diatas batu. Kemudian kesempatan kedua dirinya bisa melakukan aksi lebih menantang dengan bergelantungan di puncak.Wow...ekstrim !
KOTAK KOMENTAR
|
ARTIKEL TERKAIT
Extreme
- Pria Ini Duduk Santai Menghadiri Upacara Pemakamannya, Serem Gak?
- Wanita Tenteng Kepala Bayi sambil Teriak Allahu Akbar dan Benci Demokrasi
- Suami Di India Hukum Istri Yang Selingkuh: Potong Kepala, Jinjing di Keramaian
- DIRAYU 'ML', PEMUDA INI LUMURI TUBUH DENGAN TINJA-NYA SENDIRI
- Gila, Pria Ini Terjun dari Balon Udara Tanpa Parasut
- Dua Pengemudi Gojek Ditusuk Juru Parkir, Satu Tewas
- BIADAB BANGET... ISIS Unggah Video yang Isinya Menjijikkan
- Seram, nenek ini berjalan dengan pisau menancap di punggungnya
- Sering Ditampar dan Diancam Dibunuh, Guntur Tusuk Ipan Sebanyak 13 Kali
- Sang Ibu Ngeri Transgender Ini Disel di Penjara Pria, Petisi Bergulir
- Hujan Es Hebohkan Warga Sedahan Jaya
Fotografi
- Foto Hasil Photoshop, Dari yang Paling Keren Sampai yang Paling Gagal
- Rekor Tongsis Terpanjang Pecah, Beginilah Foto yang Dihasilkan!
- Lucu Atau Keren, Bila Melihat Artis-artis Botak ini Miliki Rambut?
- Foto Romantis Ini Punya Akhir Yang Menyedihkan
- FOTO - FOTO PENYELAMATAN 36 Hari sang BAYI BURUNG ... kereeennn !!!
- Lagi Hangat, Unggah Foto Selfie Sambil Menangis di Media Sosial
- Di Balik Layar Foto-foto Keren Instagram, Bikin Kamu Melongo!
- ‘Alay’ Merambah Luar Negeri, Segininya Ribuan Orang Rela Antri Demi Batu Ini
- Photoshop Gagal Paling Banyak Dibicarakan Sepanjang 2015
- Berdoalah Anda tak Sampai Menyaksikan Pemandangan Seperti Ini Saat Terbang
- Foto Terbaik National Geographic 2015