Saturday, 13 June 2015

Bos Alibaba Sebut Perang Dunia III Bakal Segera Terjadi

icon18_edit_allbkg



komentar | baca - tulis komentar

bos-alibaba-sebut-perang-dunia-iii-akan-segera-terjadi-MtmSZPqSy8

Perang dunia III akan segera datang. Tapi, hal ini akan menjadi sesuatu yang positif.
Orang terkaya Asia Jack Ma mengatakan, internet dan berbagai platform akan dimaksimalkan dalam konflik global.

Founder sekaligus Executive Chairman Alibaba Group tersebut menyatakan, perang tersebut tidak akan terjadi antar-negara. Tapi, perang ini tetap akan melibatkan China dan Amerika Serikat (AS).
"Perang dunia III akan segera terjadi. Tapi, kali ini perangnya tidak antar-negara. Dalam perang ini, kita semua akan bersatu melawah penyakit, kemiskinan, climate change. Dan saya percaya, ini adalah masa depan kita,".

Dia memiliki passion dan visi untuk mengurangi konflik yang ada. Dan Alibaba sebagai e-commerce yang mengglobal akan mewujudkan itu.
"Ini bukan tentang uang, ini tentang mewujudkan mimpi," sebut dia.

Sumber :

KOTAK KOMENTAR

ARTIKEL TERKAIT

INFormasi... Gak Basii...

4467901

Mobile | Lintas.me
sansanichsan71@gmail.com
Back to Top
pixel