
Ada banyak cara mencari jodoh, seperti yang dilakukan oleh Steve Bergstrom ini. Ia bisa melakoni hobinya lari marathon sekaligus cari jodoh. Bagaimana caranya?
Steve mengatakan pada BuzzFeed News bahwa hobinya marathon membuatnya susah dapat pacar, apalagi ia barusan pindah ke Chicago setelah 3 tahun tinggal di Jerman. “Aku sudah berusaha kenalan dan kencan buta tapi dengan sibuknya pekerjaan, rutinitas dan hobiku, aku tidak punya waktu luang,” keluhnya.
Alhasil Steve dapat ide mencari jodoh karena stres dengan pacaran ala digital sekarang ini. Pria berusia 30 tahun ini pun sukses menarik perhatian saat melakukan marathon. Pasalnya, ia bertelanjang dada dengan punggung bertuliskan “SINGLE/ on Facebook / Steve Bergstrom” yang ditulis oleh sepupunya malam sebelum berlari.

“Dia awalnya geli meremehkanku dan akhirnya malah ketawa ngakak (setelah menulisnya) hingga aku tidak ragu-ragu lagi,” beber Steve. Lalu bagaimana hasil ngiklan itu?
Pria yang sudah mengikuti 20 marathon itu akhirnya banjir permintaan pertemanan di Facebook. Salah satunya teman pelari yang memberikan semangat dari tepi jalan di hari marathon. Saat itu ia memegang banner bertuliskan “My Mom is looking for a #catdad” yang ternyata sama-sama mencarikan jodoh.
Steve mengatakan menyukai selera humor wanita itu. “Setelah aku baca banner itu aku mengatakan padanya dia bakal rugi jika tidak ketemuan denganku lagi,” ujar pegawai marketing itu yang akhirnya dua kali kencan dengan si pemegang banner.
Sumber :
KOTAK KOMENTAR
|
ARTIKEL TERKAIT
Olahraga
- Penyiksaan Atau Pelatihan Anak?
- Impian Bocah 'Kantong Keresek' Fans Messi Akhirnya Jadi Nyata!
- Ini Reaksi Pesepakbola Muslim Ketika Dilempar Roti Babi
- PILIH MANA ? Ronaldo Bantu Gaza Dengan 30 Miliar, Messi Hancurkan Gaza Dengan 20 Miliar
- Apa Jadinya Bila Nyemar Pindah ke Real Madrid?
- Astaga, Lihat Aksi Horor Yang Dilakukan Pemain ini Setelah Kena Kartu Merah
- Ngakak, Kejadian Super Langka dan Aneh Ini Mungkin Tak Akan Terulang Lagi di Sepak Bola
- Inilah yang Akan Terjadi pada Otakmu Jika Rajin Olahraga
- El Clasico Diselimuti Kekhawatiran Aksi Terorisme
- Komentar Lorenzo Jadi Bukti, Italia Usut Taruhan di MotoGP
- Wah, Manajer Tim Suzuki menilai ada perjanjian terselubung di antara Marquez dan Lorenzo.
Inspirasi
- Zhang Da Kisah Anak Teladan Dari China
- Nasihat Cinta dari Mario Teguh yang Bikin Kamu Cepat Move On
- Diuji Mertua Dengan Beberapa Pertanyaan, Seorang Istri Diceraikan Karena Salah Berikan Jawaban
- Hukum Beri Sedekah pada Pengemis yang Pura-Pura Miskin, Bolehkah?
- Ternyata Keputusan Hidup Membujang Dilarang Agama
- Kisah Dibalik Foto Menyentuh Hati, Anjing Temani Bocah Austis Masuk Ruang MRI
- Menakjubkan, Anjing di Arab Saudi Ini Bikin Geger Dunia Maya
- Perbedaan Hukuman dan Ujian Tuhan
- Kisah Penghina Rasulullah Yang Dibunuh Oleh Seekor Anjing, Ribuan Orang Pun Masuk Islam
- Wanita Jepang Masuk Islam sambil Menangis di Depan Dr Zakir Naik
- Seberat Apapun Masalah Anda, Jangan Pernah Meminta
No comments:
Post a Comment