
Kantor Go-Jek di Jalan Kemang Selatan 8 Nomor 56 Jakarta ditembak, Minggu (1/11/2015) pukul 13.00. Kantor ini merupakan tempat pelatihan bagi para calon pengemudi Go-Jek. Tak ada korban dalam peristiwa ini.
Rukmana (25 tahun), seorang saksi mata menuturkan sebelum penembakan terjadi, sekitar pukul 10.35, dia melihat dua orang tak dikenal menggendarai sepeda motor warna hijau terlihat berhenti di depan kantor itu.
"Saat hendak ditanya maksud dan tujuan, salah seorang dari mereka langsung mengeluarkan senjata dan menembakkan ke arah kantor Go-Jek," kata Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Polisi Mohammad Iqbal.
Menurut Kapolsek Mampang Prapatan, Kompol Priyo Utomo, saat kejadian pengendara motor menggunakan jaket Adidas motif tim Spanyol, Real Madrid. Sedangkan yang dibonceng memakai jaket orange.
"Keduanya memakai helm putih, mereka melintas dari arah Jalan Antasari menuju ke arah Jalan Kemang Raya," katanya seperti dikutip Okezone. Dari lokasi kejadian, Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya Kombes Krishna Murti mengatakan peluru yang digunakan pelaku bukan peluru senjata api melainkan peluru rakitan.
Bentuknya, tidak berbentuk proyektil, melainkan potongan kepala obeng. Hingga kini polisi masih mencari motif penambakan itu. Dayu Dara, Co-Head Go-Life (bagian layanan dari Go-Jek) mengungkapkan sebelum peristiwa penembakan itu, kantornya tak pernah menerima ancama apapun. Kantor tempat terjadinya penembakan, demikian Tribunnews menulis, merupakan tempat training pegawai Go-Life. Layanan Go-Life sendiri baru diluncurkan pada 5 Oktober lalu.
Rencananya, kepolisian bakal meminta keterangan pemilik Go-Jek, Nadiem Makariem. Pemanggilan ini untuk mendalami motif penembakan.
Sumber :
KOTAK KOMENTAR
|
ARTIKEL TERKAIT
Berita
- Wanita Tenteng Kepala Bayi sambil Teriak Allahu Akbar dan Benci Demokrasi
- Presenter ZjaarTV Bawakan Berita dengan Setengah Telanjang
- Waduh! Siulan Saipul Jamil Ini Menyeret Korban Kedua Kehubungan Lebih Intim di Rumah
- Rio Haryanto Jajal Mobil MRT05
- Sebagian PSK Kalijodo Bertahan di Kolong Tol Pluit?
- Film 'Batman v Superman' Berdurasi Dua Setengah Jam
- Inikah Sosok 'DS' yang Melaporkan Saipul Jamil dalam Kasus Pelecehan Seksual?
- Setelah 10 tahun Kakek Ini Ditemukan Google Map Di Dasar Danau
- Pria Yang Menangkap Wanita Yang Melompat Dari Lantai 11
- Mengintip Arisan Para Tante Berhadiah Brondong
- Masifnya LGBT di Indonesia karena disokong duit miliaran oleh UNDP
Hukum
- Diancam 5 Tahun Bui, Karena Ubah Pancasila Jadi Pancagila di Facebook
- Pura-pura Rawat Pacar Koma 8 Bulan, Ternyata Pria Ini Lakukan Hal yang Mengerikan
- Ini Dia Aksi Heroik Anggota TNI, Meski Sempat Dijatuhkan dari Motor Berhasil Bikin Kabur 2 Begal
- Beginilah Cara Korea Utara Hukum Turis 'Nakal'
- Hukum Beri Sedekah pada Pengemis yang Pura-Pura Miskin, Bolehkah?
- Beredar Video Amatir, Pelaku Pedofil Diganjar ‘Hukum Rimba’, Terjadi Saat Pesta Ulang Tahun
- Mengintip Arisan Para Tante Berhadiah Brondong
- Garong Edan! Selfie Dengan Uang Hasil Rampokan, Akhirnya Mati Ditembak Polisi
- Prostitusi kelas teri digusur Ahok, kelas kakap tak dipermasalahkan
- Ibu Penggugat Ahok Rp100 Miliar, Nasibnya Kini
- Sekte Agama Paling Berbahaya di Dunia ini Memiliki Ajaran Super Sesat
Kriminal
- Si Cantik dan Seksi ini Ternyata Kejam, tapi Suka Digoda, Baca Catatan Kelakuan Bengisnya
- Pura-pura Rawat Pacar Koma 8 Bulan, Ternyata Pria Ini Lakukan Hal yang Mengerikan
- Ini Dia Aksi Heroik Anggota TNI, Meski Sempat Dijatuhkan dari Motor Berhasil Bikin Kabur 2 Begal
- Beredar Video Amatir, Pelaku Pedofil Diganjar ‘Hukum Rimba’, Terjadi Saat Pesta Ulang Tahun
- Garong Edan! Selfie Dengan Uang Hasil Rampokan, Akhirnya Mati Ditembak Polisi
- Dor, Wasit Ditembak Mati Pemain di Lapangan karena Kartu Merah
- Penjara Rahasia Milik CIA ini Dikenal Sangat Mengerikan Hingga Membuatmu Tak Ingin Mendatanginya
- Fakta Ngeri FARC, Teroris Legendaris Amerika yang Tak Kalah Kejam Dibanding ISIS
- Duar ! Ledakan Terjadi Di Area Patung Wagimin dan Debes Tabanan
- Ini Bukti-bukti Kuat Polisi Melawan Jessica di Pengadilan
- Bayi dan Orang Tuanya Ditembak Mati di Trotoar Meksiko
No comments:
Post a Comment