
Setiap hari pria tua ini tertidur pulas di dalam becak bututnya. Saat dinginnya malam menusuk tulang hanya terpal yang dipakai sebagai pelindung. Sangat miris melihat kakek ini bertahan hidup.
Penampakan kakek itu heboh di sejumlah media sosial setelah Bunda Yusie, melalui akun Facebooknya mengunggah foto. Bunda Yusie menjelaskan bagaimana kehidupan seorang pria tua di Bogor, Jawa Barat, menggantungkan hidupnya pada sebuah becak.
"Buat teman-teman yang mau berbagi nih. Bapak ini penarik becak di sekitar jalan Paledang, Bogor. Dan sudah bertahun-tahun tinggal di becaknya. Tiap malam bapak ini parkir di depan masjid yang berada di samping Cafe Gumati, Bogor (Jalan. Paledang) dan tidur di becaknya,"..
"Dengan usia se-tua ini, si bapak tidak lantas jadi pengemis, tapi tetap bekerja untuk kebutuhan hidupnya. Dengan cuaca bogor yang rutin hujan, bapak ini tetap setia berteduh di dalam becaknya," tutup postingan yang mendapat 1.936 'shares' ini.
Bunda Yusie berharap kiranya siapa saja yang terdorong hati untuk berbagi dengan kakek tersebut, bisa langsung meluangkan waktu untuk berkunjung ke Jalan. Paledang, tempat kakek bisa ditemukan.
Sumber :
KOTAK KOMENTAR
|
ARTIKEL TERKAIT
Sosial
- Tampak nyata, awan besar ini ternyata dibuat dari ribuan lampu
- Diancam 5 Tahun Bui, Karena Ubah Pancasila Jadi Pancagila di Facebook
- Tanpa Pasangan Orang Ini Menikah Dengan Dirinya Sendiri
- Inilah Derita Para Penonton Bayaran Yang Perlu Kamu Tau
- Fakta Edi Tansil, Koruptor Indonesia Paling Gila yang Berhasil Lolos
- Foto Miris Perjalanan Melawan Maut Pergi Ke Sekolah
- Diuji Mertua Dengan Beberapa Pertanyaan, Seorang Istri Diceraikan Karena Salah Berikan Jawaban
- Kebudayaan Paling Kuno ini Masih Bertahan Sampai Sekarang
- Inilah Dua Bentuk Munafik di Dunia
- Tingkah Istri Presiden yang Bikin Suaminya Malu Setengah Mati
- Manny Pacquiao : LGBT Lebih Buruk Dari Binatang
Inspirasi
- Zhang Da Kisah Anak Teladan Dari China
- Nasihat Cinta dari Mario Teguh yang Bikin Kamu Cepat Move On
- Diuji Mertua Dengan Beberapa Pertanyaan, Seorang Istri Diceraikan Karena Salah Berikan Jawaban
- Hukum Beri Sedekah pada Pengemis yang Pura-Pura Miskin, Bolehkah?
- Ternyata Keputusan Hidup Membujang Dilarang Agama
- Kisah Dibalik Foto Menyentuh Hati, Anjing Temani Bocah Austis Masuk Ruang MRI
- Menakjubkan, Anjing di Arab Saudi Ini Bikin Geger Dunia Maya
- Perbedaan Hukuman dan Ujian Tuhan
- Kisah Penghina Rasulullah Yang Dibunuh Oleh Seekor Anjing, Ribuan Orang Pun Masuk Islam
- Wanita Jepang Masuk Islam sambil Menangis di Depan Dr Zakir Naik
- Seberat Apapun Masalah Anda, Jangan Pernah Meminta
Gambar Aneh
- Mahluk Aneh Yang Ditemukan Mirip Dengan Manusia
- Hampir Semua Orang Gagal Menemukan Rusa Di Foto Ini, Bisakah Anda?
- 5 Orang Ini Punya Tanda Lahir Paling Aneh dan Langka
- Keju Berusia 3.600 Tahun Ditemukan di China, Diduga untuk Bekal di Akhirat
- Unik, Ada Wajah Terukir di Tebing Jurang
- Manusia dengan Fenomena Paling Aneh di Dunia
- COCOK buat Hadiah ke Pacar Sob, Hahaha!!
- [FOTO] Tumbuhan ini MAKANANNYA adalah DAGING
- [FOTO] Plat Mobil ini BENER-BENER Aneh gan....Depan Merah Belakang Hitam
- 9 Kolektor dengan Berbagai Koleksi 'Freak' yang Tidak Lazim
No comments:
Post a Comment