×

Sunday, 23 November 2014

Keren....Sepeda Ini Bisa Isi Ulang Air Minum Sendiri





Keren....Sepeda Ini Bisa Isi Ulang Air Minum Sendiri - komentar
Saat berolahraga atau bersantai dengan mengandari sepeda, biasanya air minum menjadi salah satu benda penting yang harus dibawa. Namun, karena keterbatasan jumlah air yang dapat dibawa dalam botol air minum, kadang mejadi kesulitan untuk mengisinya kembali.



Dilansir Food Beast, seorang mahasiswa desain Kristof Retezar memiliki sebuah konsep yang memungkin botol minum dapat melakukan isi ulang sendiri yang didukung oleh sebuah sepeda.

Dinamakan Fontus, teknologi ini akan bekerja memanfaatkan ide pndingin termo-elektrik, melewati udara lembab melalui sel surya dan kondensasi uap air dari udara ke dalam tetsan air. Saat sepeda bergerak, perangkat ini akan menangkap hingga setengah liter air per jam, tergantung dari cuaca.

Meskipun ini masih sebuah prototipe, Retezar berencana untuk menyempurnakannya dengan menambahkan sistem penyaring untuk kota-kota dengan polusi udara yang tinggi. Saat ini, Fontus masih mencari pendanaan dan investor untuk diproduksi secara massal.



Sumber : Owunik . blogspot . com - yang unik, emang asyik :)


infosihh.blogspot.co.id


Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...