Friday, 30 October 2015

LAGI Soal Matematika Ini Bikin Heboh Netizen, Anda Bisa Menjawabnya?

icon18_edit_allbkg



komentar | baca - tulis komentar

manca_soal-matematika-bikin-bingung_20151029_213826

Sebuah postingan online dari seorang siswa kelas tiga sekolah dasar menyebabkan keributan di dunia maya.
Penyebabnya adalah jawaban benar dari siswa tersebut yang ternyata dinyatakan salah oleh guru mereka.
Difokuskan pada perkalian dasar, di pertanyaan pertama, siswa diminta untuk menjawab perkalian 5x3 dengan menggunakan metode pengulangan pertambahan.

Siswa tersebut kemudian menjawab 5+5+5 = 15. Tetapi jawaban tersebut dianggap salah, dengan memberikan jawaban yang benar adalah 3+3+3+3+3 = 15

Kemudian, di pertanyaan kedua, siswa diminta menggambar susunan untuk memecahkan perkalian 4x6.
Siswa kemudian menjawab dengan menggambar 6 baris dalam 4 strip, tetapi sekali lagi jawaban tersebut dianggap salah. Sang guru menjelaskan bahwa jawaban yang benar adalah 4 baris dengan 6 strip.

.au/image/v1/
***

Sumber :

KOTAK KOMENTAR

ARTIKEL TERKAIT

No comments:

Post a Comment

INFormasi... Gak Basii...

4467901

Mobile | Lintas.me
sansanichsan71@gmail.com
Back to Top
pixel