
MADRID - Pemerintah Spanyol melalui Dewan Olahraga Nasional menjamin pertandingan El Clasico antara Real Madrid melawan Barcelona di Stadion Santiago Bernabeu, Sabtu 21 November 2015, akan aman dari ancaman teror. Kekhawatiran aksi teror muncul di El Clasico menyusul serangan yang terjadi di Paris, Perancis, yang menewaskan lebih dari 100 orang, Jumat 13 November 2015 waktu setempat.
Presiden Dewan Olahraga Nasional Spanyol, Miguel Cardenal, memastikan pemerintah menjamin keamanan semua kegiatan olahraga, termasuk laga El Clasico.
"Kami harus tenang memasuki El Clasico. Kami memiliki banyak masalah di masa lalu, tapi kami belajar dari kesalahan itu. Orang-orang bisa dengan tenang datang ke El Clasico," ujar Cardenal dilansir dari Catalunya Radio..
Cardenal juga memastikan pengamanan diperketat jelang, selama dan sesudah laga El Clasico. "Tentunya menyusul kejadian di Paris, keamanan semakin ditingkatkan. Tidak hanya untuk pertandingan El Clasico, tapi juga di liga sepakbola atau bola basket lainnya,” imbuhnya.
KOTAK KOMENTAR
|
ARTIKEL TERKAIT
Bola
- Impian Bocah 'Kantong Keresek' Fans Messi Akhirnya Jadi Nyata!
- Ini Reaksi Pesepakbola Muslim Ketika Dilempar Roti Babi
- PILIH MANA ? Ronaldo Bantu Gaza Dengan 30 Miliar, Messi Hancurkan Gaza Dengan 20 Miliar
- Apa Jadinya Bila Nyemar Pindah ke Real Madrid?
- Astaga, Lihat Aksi Horor Yang Dilakukan Pemain ini Setelah Kena Kartu Merah
- Ngakak, Kejadian Super Langka dan Aneh Ini Mungkin Tak Akan Terulang Lagi di Sepak Bola
- Bintang Sepak Bola Dunia Berbondong-bondong Membela Islam
- Real Madrid Bersedia Lepas Ronaldo Rp1,67 Triliun
- Kutuk teror Paris, Maradona tak lupa doakan Suriah dan Palestina
- David Beckham Girang Kembali Tampil Di Old Trafford
Olahraga
- Penyiksaan Atau Pelatihan Anak?
- Impian Bocah 'Kantong Keresek' Fans Messi Akhirnya Jadi Nyata!
- Ini Reaksi Pesepakbola Muslim Ketika Dilempar Roti Babi
- PILIH MANA ? Ronaldo Bantu Gaza Dengan 30 Miliar, Messi Hancurkan Gaza Dengan 20 Miliar
- Apa Jadinya Bila Nyemar Pindah ke Real Madrid?
- Astaga, Lihat Aksi Horor Yang Dilakukan Pemain ini Setelah Kena Kartu Merah
- Ngakak, Kejadian Super Langka dan Aneh Ini Mungkin Tak Akan Terulang Lagi di Sepak Bola
- Inilah yang Akan Terjadi pada Otakmu Jika Rajin Olahraga
- Komentar Lorenzo Jadi Bukti, Italia Usut Taruhan di MotoGP
- Wah, Manajer Tim Suzuki menilai ada perjanjian terselubung di antara Marquez dan Lorenzo.
No comments:
Post a Comment