Barcelona Juara Catalan Super Cup (Daily Mail)
Barcelona: Luis Suarez tampil cemerlang saat Barcelona berjuang di Catalan Super Cup. Suarez turut membantu Blaugrana merebut trofi pertama di musim 2014/2015 setelah mengalahkan Espanyol melalui drama adu penalti pada Kamis (30/10/2014) dinihari WIB.
Dalam laga tersebut Suarez turun sejak menit awal. Suarez membawa Barcelona unggul cepat pada menit 15. Umpan Suarez memudahkan bek Gerard Pique membuka keunggulan Barcelona.
Namun Espanyol bisa menyamakan skor pada menit 51 berkat gol Anaitz Zabala Arbilla. Pertandingan pun terpaksa dilanjutkan sampai adu penalti.
Empat algojo Barcelona yakni Xavi Hernandez, Alen Halilovic, Grimaldo dan Ivan Rakitic mampu menjalankan tugasnya dengan baik. Hanya Sandro Ramirez yang gagal mengeksekusi penalti.
Di kubu Espanyol, hanya Victor Sanchez dan Jordan yang sukses mencetak gol ke gawang Barca yang dikawal Joel Masip. Barca pun menang adu penalti 4-2.
KOTAK KOMENTAR
|
ARTIKEL TERKAIT
Olahraga
- Penyiksaan Atau Pelatihan Anak?
- Impian Bocah 'Kantong Keresek' Fans Messi Akhirnya Jadi Nyata!
- Ini Reaksi Pesepakbola Muslim Ketika Dilempar Roti Babi
- PILIH MANA ? Ronaldo Bantu Gaza Dengan 30 Miliar, Messi Hancurkan Gaza Dengan 20 Miliar
- Apa Jadinya Bila Nyemar Pindah ke Real Madrid?
- Astaga, Lihat Aksi Horor Yang Dilakukan Pemain ini Setelah Kena Kartu Merah
- Ngakak, Kejadian Super Langka dan Aneh Ini Mungkin Tak Akan Terulang Lagi di Sepak Bola
- Inilah yang Akan Terjadi pada Otakmu Jika Rajin Olahraga
- El Clasico Diselimuti Kekhawatiran Aksi Terorisme
- Komentar Lorenzo Jadi Bukti, Italia Usut Taruhan di MotoGP
- Wah, Manajer Tim Suzuki menilai ada perjanjian terselubung di antara Marquez dan Lorenzo.
Bola
- Impian Bocah 'Kantong Keresek' Fans Messi Akhirnya Jadi Nyata!
- Ini Reaksi Pesepakbola Muslim Ketika Dilempar Roti Babi
- PILIH MANA ? Ronaldo Bantu Gaza Dengan 30 Miliar, Messi Hancurkan Gaza Dengan 20 Miliar
- Apa Jadinya Bila Nyemar Pindah ke Real Madrid?
- Astaga, Lihat Aksi Horor Yang Dilakukan Pemain ini Setelah Kena Kartu Merah
- Ngakak, Kejadian Super Langka dan Aneh Ini Mungkin Tak Akan Terulang Lagi di Sepak Bola
- El Clasico Diselimuti Kekhawatiran Aksi Terorisme
- Bintang Sepak Bola Dunia Berbondong-bondong Membela Islam
- Real Madrid Bersedia Lepas Ronaldo Rp1,67 Triliun
- Kutuk teror Paris, Maradona tak lupa doakan Suriah dan Palestina
- David Beckham Girang Kembali Tampil Di Old Trafford