Aksi aneh kerap dilakukan para pengendara mobil di China. Kali ini seorang wanita yang kesal pada sang suami menempelkan 100 pasang sepatu di mobil mungil Smart Fortwo.
Untuk menempelkan 100 pasang sepatu pada city car asal Jerman, perempuan yang tidak disebutkan namanya itu diperkirakan menghabiskan uang 20.000 yuan atau setara Rp38 juta.
Peristiwa ini rupanya terjadi pada 11 November lalu, bertepatan dengan "Black Friday" atau di mana hari itu menjadi tradisi belanja terbesar di China dalam sehari, khususnya melalui media online.
Sehari sebelumnya, pada 10 November banyak pesan singkat melalui media sosial mengingatkan suami dan pacar untuk waspada, serta sebisa mungkin melarang pasangannya mengakses situs belanja online, salah satunya Taobao.com.
Si wanita itu rupanya kesal karena suaminya sudah mewanti-wanti untuk tidak ikut tradisi tersebut. Sebagai bentuk protes, dia lantas pergi ke pusat perbelanjaan memborong sepatu.
Kemudian sengaja memajangnya di bodi mobil dengan menggunakan lakban, agar sang suami melihatnya.
Berdasarkan laporan media lokal China. Angka itu memecahkan rekor penjualan selama satu hari yang terjadi pada 11 November tahun lalu.
KOTAK KOMENTAR
|
ARTIKEL TERKAIT
Otomotif
- Audi Kembangkan Mobil yang Mampu Berubah Warna dan Memperbaiki Diri Sendiri
- Rio Haryanto Jajal Mobil MRT05
- 13 Modifikasi moge yang malah aneh, lucu dan di luar dugaan!
- Maya Ismianti, Suka Motor yang Besar
- Race Direction Dinilai Telat Menyadari Sikap Janggal Marquez
- Guys, Masuk Mobil Jangan Langsung Nyalain AC ya, Walaupun Mobilmu Sepanas Oven
- Aksi Nyeleneh Sepanjang Sejarah MotoGP
- Ini dia Moge Kustom Paling Mahal se-Jagat
- ASTAGA!!! INI TRAGEDI "THE DOCTOR" VALENTINO ROSSI VS MARC MARQUEZ VERSI PEBALAP INDONESIA
- Rossi Kesal Ada Pertemuan Rahasia Marquez-Lorenzo di Andora
- 10 Kebiasaan Bodoh Sopir Indonesia
Serba Serbi
- Tes Cari Jodoh: Mencari Pasangan Berdasarkan Tanggal Kelahiran
- Pisahkan Si Kaya dan Miskin, Tembok di Peru Ini Tuai Kontroversi
- Nabi Palsu Dari Sulawesi Sukses Ditertawakan Netizen
- Berdoalah Anda tak Sampai Menyaksikan Pemandangan Seperti Ini Saat Terbang
- Wow, Pasangan Transgender Ini Hamil dan Segera Punya Anak
- Fakta Unik yang Hanya Ada di Jepang
- Foto Kekonyolan Pak Polisi Dari Berbagai Belahan Dunia
- Inilah Perbedaan Cara Tertawa Dalam Dalam Berbagai Bahasa Dan Negara
- Miris… Pakai Sandal Jepit Mau Beli Mobil Kontan, Joe Patrick Asal Karawang Malah Dicegat Satpam
- Pasangan Aneh di Dunia, Malah si ‘Pria’ Yang Hamil
- Kala Warteg Pinggir Jalan Jadi Hidangan Pejabat Istana